Renungan
-
Namanya Hasan, tinggal di sekitar al Usayfirin, 2 km ke barat dari pintu 318 Masjid Nabawi, di usianya yang mendekati 70, ia sendiri karena 20 tahun sang istri sudah menghadap Ilahi.
-
Suatu sore ketika aku dalam perjalanan dari Jakarta menuju ke kota Medan, aku mampir di toko Alfamart di kota kecil Indrapura, Batubara, Sumut untuk beli air mineral.